kelas : 1KA 24
NPM : 12110254
Kegelisahan akan dunia luar, dialami oleh seseorang yang merasa dirinya tidak nyaman jika berada dengan orang banyak. Sehingga ia memutuskan untuk menyendiri, dan hanya berkontak lansung dengan orang yang berada dalam rumah saja atua keluarga sendiri.
Kasus, kegelisahan akan dunia luar dialamin oleh seorang remaja yang beranjak dewasa ini dianggap aneh. Karena, walaupun ia sudah sebesar itu, ia takut untuk keluar rumah dan untuk mengenal orang yang berada diluar. Suatu saat ia ditinggal oleh ke dua orang tuanya, yang sedang ada urusan kerja ke luar kota untuk berberapa hari. Ia pun di rumah hanya berdua denganb bibinya, suatu ketika ada orang yang masuk ke dalam rumah karena orang tersebut salah masuk rumah. Ia pun langsung terkejut dengan orang yang masuk ke dalam rumahnya, tanpa ia mengetahui siapakah orang masuk tersebut ? saat itu, bibinya sedang belanja kepasar, dengan ketakutannya tersebut ia teriak dan langsung masuk kekamarnya dan mengunci kamarnya, lalu menutupi mukanya dengan selimut sambil gemetaran. Bibi pun data, dan melihat anak majikannya berada di dalam kamar yang sedang penuh ketakutan tersebut. Dia memceritakan kepada bibinya, dengan apa yang telah ia lihat tadi.
Ketakutan atau kegelisahan akan kesendiriannya itu, disebabkan karena ia melihat acara di TV yang begitu kejam akan dunia luar. Sehingga ia takut untuk keluar rumah atau mengenal dunia luar. Kegelisahan tersebut tidak bagus untuk psikis anak tersebut. Oleh karena itu, kepada orang tua untuk mengajarkan anaknya untuk memberitahu dan mengenalkannya kepada dunia luar dan harus tetap berhati – hati juga.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar